Dilatih Sang Legenda UFC, Evra Siap Guncang Dunia MMA di PFL Paris
Dunia MMA kembali diramaikan oleh kolaborasi unik. Mantan juara dunia kelas ringan UFC yang tak terkalahkan, Khabib Nurmagomedov, menyatakan kesediaannya untuk melatih mantan bek Manchester United, Patrice Evra, menjelang…